Home » » Harga LG Optimus G Pro

Harga LG Optimus G Pro

Selain memperkenalkan LG Optimus F series, vendor asal Korea Selatan ini juga memperkenalkan smartphone canggih dengan nama Optimus G Pro yang memiliki prosesor quad-core berchipset Qualcomm Snapdragon 600 dengan clock speed 1.6GHz Krait 300 serta menggunakan GPU Adreno 320 didukung layar 5.5 inci IPS 1080p.

Fitur lain yang ada pada Optimus G Pro antara lain 13MP sebagai kamera belakang dan 2.1MP kamera depan dengan kemampuan dual-recording, RAM 2GB dan dibekali baterai berkapasitas 3140 mAh. Ponsel pintar dari LG ini juga menggunakan Android 4.1 Jelly Bean.

Spesifikasi LG Optimus G Pro:
OS: Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
Jaringan: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 900 / 2100, LTE
CPU: Quad-core 1.7 GHz Krait dengan chipset Qualcomm MDM9615/APQ8064
GPU: Adreno 320
Layar: 5.5 inch 1080 x 1920 pixels, True HD-IPS + LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Kamera utama: 13 MP, autofocus, LED flash
Kamera sekunder(depan): 2.1 MP, 1080p@30fps
Konektivitas: GPRS, EDGE, 3G, Wifi, Bluetooth. NFC, microUSB v2.0 (MHL), USB Host
Baterai: Li-Po 3140 mAh
Lain-lain:
- Active noise cancellation with dedicated mic
- TV-out (via MHL A/V link)
- SNS applications
- MP4/H.264/H.263/WMV/DviX player
- MP3/WMA/WAV/FLAC/eAAC+/AC3 player
- Photo viewer/editor
- Document viewer/editor
- Organizer
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input

LG Optimus G Pro di prediksi sebagai pesaing berat Samsung Galaxy S4. Untuk harganya belum diketahui.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Contact | About Us | Privacy policy
Copyright © 2013. Hp pilihan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger