Home » , » Produksi Sony Tablet Dihentikan

Produksi Sony Tablet Dihentikan

Tablet Xperia milik Sony kini telah di hentikan produksinya dikarenakan dalm pembuatan tablet yang ada di Negri China tersebut mengalami cacat produksi. Dari peletian yang dilakukan menemukan terdapat rongga antara layar dengan casing yang membuat mesin perangkat itu rentan rusak oleh air.

Tablet Xperia
Padahal Tablet Xperia tersebut dirancang untuk perangkat yang tahan air atau water resistant. Sony menginformasikan akan memperbaiki kelemahan perangkat itu dan mengharapkan biaya recall tidak berdampak signifikan terhadap pendapatan.

Akan tetapi sampai saat ini, pihak Sony belum memutuskan kapan akan memulai kembali menjual tablet Xperia. Seperti diketahui Tablet Android terbaru dari Sony ini mulai dijual pada 7 September di Amerika Serikat dan diikuti peluncuran di Jepang, Eropa, dan tempat lain. Sejauh ini Sony telah mengirimkan sekitar 100.000 unit tablet Xperia ke pasar
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Contact | About Us | Privacy policy
Copyright © 2013. Hp pilihan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger